Saya yakin salah satu aplikasi pengolah kata yang banyak dipakai saat ini adalah Microsoft Word. Kemudahannya menjadikan banyak orang menjatuhkan pilihan ke Ms Word untuk mengerjakan pekerjaan pengetikan sehari-hari.
Nah kali ini saya akan memberikan salah satu trik yang ada di Ms Word yang jarang dikatahui penggunanya. Trik pengetikan ini cocok digunakan bagi Anda yang sering mengetik untuk makalah-makalah Islami yang banyak mengetikkan simbol Islam (arabic) seperti Allah, Muhammad, Rasul dan lain-lain.
Trik ini sebenarnya mengubah shortcut yang kita ketik menjadi simbol-simbol arab. Berikut ini triknya:
Untuk menampilkan simbol di atas silakan ketik fdf2 kemudian tekan tombol Alt+X
Untuk menampilkan simbol di atas silakan ketik fdf3 kemudian tekan tombol Alt+X
Untuk menampilkan simbol di atas silakan ketik fdfb kemudian tekan tombol Alt+X
Untuk menampilkan simbol di atas silakan ketik fdf4 kemudian tekan tombol Alt+X
Untuk menampilkan simbol di atas silakan ketik fdf6 kemudian tekan tombol Alt+X
Untuk menampilkan simbol di atas silakan ketik fdfa kemudian tekan tombol Alt+X
Selamat mencoba!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar